Chord Gitar
Chord Gitar Kecewa - Bunga Citra Lestari BCL
Chord gitar lagu Bunga Citra Lestari (BCL) - Kecewa. Dimainkan dengan kunci gitar C. Intro: C F Am G Em F.
Penulis: Tim Tribun Manado | Editor: Frandi Piring
Ringkasan Berita:
- Panduan chord gitar lagu Bunga Citra Lestari (BCL) yang berjudul "Kecewa".
- Dimainkan dengan kunci gitar C, intro: C F Am G Em F
- Liriknya ditulis oleh Teguh Diswanto.
- Lagu "Kecewa" dirilis pada tahun 2008 dan masuk dalam album BCL yang bertajuk "Tentang Kamu".
TRIBUNMANADO.CO.ID - Panduan chord gitar lagu Bunga Citra Lestari (BCL) yang berjudul "Kecewa". Dimainkan dengan kunci gitar C.
Lirik lagu ini ditulis oleh Teguh Diswanto.
Lagu ini dirilis pada tahun 2008 dan masuk dalam album BCL yang bertajuk "Tentang Kamu".
Berikut chord dan liriknya:
Intro: C F Am G Em F
Verse 1:
C F
Sedikit waktu yang kau miliki
Am G
Luangkanlah untukku
C F Am G
Harap secepatnya datangi aku
Em F
Sekali ini kumohon padamu
Em F
Ada yang ingin kusampaikan
C
Sempatkanlah
Interlude: C
Pre-chorus:
C G
Hampa, kesal dan amarah
Am G F
Seluruhnya ada di benakku
Dm A
Andai seketika hati yang tak terbalas
Dm G
oleh cintamu
Chorus:
F G C Am
Kuingin marah melampiaskan
Dm G C
Tapi kuhanyalah sendiri disini
F G C Am
Ingin kutunjukkan pada siapa saja
Dm G
yang ada bahwa hatiku kecewa
Verse 2:
C F
Sedetik menunggumu di sini
Am G
Seperti seharian
Em F
Berkali kulihat jam di tangan
Am G
Demi membunuh waktu
Em F
Tak kulihat tanda kehadiranmu
Em F
Yang semakin meyakiniku Kau tak datang
Pre-chorus:
C G
Hampa, kesal dan amarah
Am G F
Seluruhnya ada di benakku
Dm A
Andai seketika hati yang tak terbalas
Dm G
oleh cintamu
*Kembali ke Reff
Interlude 2: C F Am G Em F
Pre-chorus bait 2:
Dm A
Andai seketika hati yang tak terbalas
Dm G
oleh cintamu
*Kembali ke Reff
-
Baca juga: Chord dan Lirik Lagu Selalu Ada di Nadimu - Bunga Citra Lestari, Begini Makna Lagunya
| Kunci Gitar Bagaimana Ku Kan Bernyanyi - Victor Hutabarat - Chord C |
|
|---|
| Chord Gitar Lagu Sebentar - Afgan - Kunci Gitar Dm |
|
|---|
| Chord Gitar Lagu Jauh Ko Pergi - Anggi Valentia feat Kkzd Blg - Kunci Gitar Am |
|
|---|
| Chord Gitar Lagu Cinta Sudah Lewat - Kahitna - Kunci Gitar D |
|
|---|
| Kunci Gitar Allah Sumber Kuatku - Glenn Fredly - Chord G |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/Chord-gitar-lagu-Bunga-Citra-Lestari-BCL-Kecewa.jpg)