Profil
Sosok Nadilla Sompie, Siswi SMAN 2 Bitung Wakili Bitung di Ajang Paskibraka Sulut, Atlet Taekwondo
Dalam seleksi ini, Nadilla dipercaya menjadi Lurih sebuah tanggung jawab besar dalam ajang seleksi tingkat nasional dan provinsi.
Penulis: Fistel Mukuan | Editor: Indry Panigoro
Ia pun menyampaikan harapannya.
“Semoga kami semua bisa melaksanakan pengibaran Sang Merah Putih dengan baik," sebutnya.
Tak lupa, Nadilla mengucapkan terima kasih atas dukungan dari Kepala Sekolah, guru-guru, teman-teman SMA Negeri 2 Bitung, jemaat GMIM Kristus Bitung, serta seluruh warga Kota Bitung.
Ia juga memohon doa agar seluruh proses upacara berjalan lancar.
"Doa khusus saya, semoga kami semua diberikan kesehatan, kesiapan mental, dan cuaca yang baik saat pelaksanaan upacara nanti," pungkas Nadilla.
Data Diri
Nama lengkap : Nadilla Lovely Emmanuela Sompie.
Tempat tanggal lahir : Bitung, 22 Oktober 2009.
Hobi : Nonton Film & Mendengarkan musik.
Cita-cita - Diplomat.
Nama Instagram : @nalasompie
Nama Tiktok : @nlespie
Prestasi
- Wakil 1 Duta Anti Narkoba 2016 (Kategori Anak).
- Favorite Duta Anti Narkoba 2016 (Kategori Anak)
- Peraih Medali Emas Dalam Kejuaraan "North Halmahera Taekwondo Open Championship 2022".
- Peraih Medali Perak Dalam Kejuaraan "Danlantamal Cup 2023".
Sosok Arlan Wali Kota Prabumulih yang Anaknya Diduga Pemicu Kepsek Dicopot, Ternyata Punya 4 Istri |
![]() |
---|
Sosok Roni Ardiansyah, Kepsek SMPN 1 Prabumulih yang Dicopot dari Jabatan usai Tegur Anak Wali Kota |
![]() |
---|
Profil Monica Tambajong, Ketua DPD PSI Kota Manado, Ukir Karier Sensasional sebagai Legislator Muda |
![]() |
---|
Sosok Monica Tambajong, Pimpin PSI Kota Manado |
![]() |
---|
Sosok La Ode Litao, 11 Tahun Buron Kasus Pembunuhan Tapi Lolos Jadi Anggota DPRD, Akui Kejadian Lama |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.