Lirik Lagu Rohani
Lirik Lagu Api Kerasulan - Keluarga Allah Worship
Lirik lagu rohani dengan judul Api Kerasulan dinyanyikn oleh Keluarga Allah Worship.
Editor:
Chintya Rantung
Chintya Rantung/Tribun Manado
LIRIK - Lagu Api Kerasulan. Dinyanyikan oleh Keluarga Allah Worship.
-
Transpose
+
TRIBUNMANADO.CO.ID - Lirik lagu rohani dengan judul Api Kerasulan dinyanyikn oleh Keluarga Allah Worship.
Simak selengkapnya:
Bangkitlah pahlawan Kristus
B’ritakan injil Yesus
Kobarkan apimu teguhkan imanmu
Berjalan dalam panggilan Tuhan
Bangkit dalam Api Kerasulan
S’lamatkan jiwa-jiwa
Sampai s’luruh bangsa mengenalMu Tuhan
Dan kerajaan Al-lah ditegakkan
Kobarkan apimu teguhkan imanmu
Berjalan dalam panggilan Tuhan
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/Lirik-Lagu-Rohanigfjgjhgjghjghj.jpg)