Lirik Lagu
Lirik Lagu Datang Untuk Pergi - Araswara, Jangan Lagi Kau Datang Padaku
Simak lirik Araswara Datang Untuk Pergi, dirilis pada 26 November 2024 di YouTube.
TRIBUNMANADO.CO.ID - Berikut ini lirik lagu Datang Untuk Pergi yang dinyanyikan oleh Araswara.
Lagu ini dirilis pada 26 November 2024 di YouTube Araswara.
Simak lirik Datang Untuk Pergi - Araswara selengkapnya.
Dahulu nampak semuanya indah
Rasa yang kurasa terasa nyaman
Tutur manismu yang kupercaya
Lembut katamu mempesona
Tapi kini semuanya terasa berubah
Kau yang beri rasa
Kini kau yang kecewakan aku
Jangan lagi kau datang padaku
Kalau kau datang hanya tuk pergi
Pernahkah kau sadari diri ini
Yang hanya kau lukai sedalam ini
Jangan lagi kau datang padaku
Yang kau beri hanya janji dusta
Pupus sudah kini mimpi indah kita
Karena kau datang hanya untuk pergi
Perih hati ini merasakan ohh
Melihat kau dengannya
Kini telah bersama
Oh tapi kini semuanya terasa berubah
Kau yang beri rasa
Kini kau yang kecewakan aku
Jangan lagi kau datang padaku
Pupus sudah kini mimpi indah kita
Jangan lagi kau datang padaku
Kau datang hanya tuk pergi
Jangan lagi kau datang padaku
Kalau kau datang hanya tuk pergi
Pernahkah kau sadari diri ini
Yang hanya kau lukai sedalam ini
Jangan lagi kau datang padaku
Yang kau beri hanya janji dusta
Pupus sudah kini mimpi indah kita
Karena kau datang hanya untuk pergi
Pupus sudah kini mimpi indah kita
Karena kau datang hanya untuk pergi
Itulah lirik lagu Araswara yang berjudul Datang Untuk Pergi, ciptaan Yesa Ketrina.
Lirik Lagu Raso Sayang Babaleh Jo Padiah - Eno Viola, Antahlah Da Anta Sia Nan Salah |
![]() |
---|
Lirik Lagu Bersemi Kembali - Akim Oei feat. Fresly Nikijuluw |
![]() |
---|
Lirik Lagu Pilihan Bukan Tujuan 2 - Willy Sopacua, Tiba Tiba Menghilang Su Seng Lai Ada Kabar |
![]() |
---|
Lirik Lagu Malam Rawan - Rizky Febian |
![]() |
---|
Lirik Lagu Bukan Cinta Setengah Hati - Almira |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.