Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Lirik Lagu Rohani Kristen

Lirik Lagu Hari Natal - Putri Siagian

Simak lirik Putri Siagian Hari Natal, dirilis pada 2 November 2024 di YouTube.

|
tribunmanado.co.id
Lirik lagu Putri Siagian berjudul Hari Natal. 

TRIBUNMANADO.CO.ID - Berikut ini lirik lagu Hari Natal yang dinyanyikan oleh Putri Siagian.

Lagu ini dirilis pada 2 November 2024 di YouTube Sion Production, dan merupakan lagu rohani Kristen ciptaan Leopold Parinussa.

Simak lirik Hari Natal, Lagu Natal Putri Siagian selengkapnya.

Lilin-lilin putih
Yang menyala di sini
Menghiasi malam yang kudus suci

Betapa indahnya
Betapa harunya
Penuh kedamaian di hati

Semua bersyukurlah
Kita rayakan Natal kembali

Hari Natal telah tiba
Hari penuh sukacita
Seluruh dunia bergembira
Hari Natal telah tiba
Hari lahirnya Sang Raja
Sang Penebus dosa dunia

Mari kita sambut Dia
Putra Natal yang mulia
Juru selamat umat manusia
Mari kita puji Dia
Mari kita sembah Dia
Hari ini dan selamanya

Itulah lirik lagu Putri Siagian yang berjudul Hari Natal.

Sumber: Tribun Manado
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved