Chord
Chord dan Lirik Lagu Tiada Tempat yang Tersisa - GMS Live
Berikut ini merupakan chord gitar dan lirik lagu Tiada Tempat yang Tersisa yang dinyanyikan oleh GMS Live.
Penulis: Ventrico Nonutu | Editor: Ventrico Nonutu
TRIBUNMAMADO.CO.ID - Berikut ini merupakan chord gitar dan lirik lagu Tiada Tempat yang Tersisa yang dinyanyikan oleh GMS Live.
Chord Tiada Tempat - GMS Live
Intro:
D DM GM7
Bm D GM7
Verse
DM7 GM7
Segenap hati dan jiwaku
Em A
Rindukan hadiratMu
Am B7 Em
Menyenangkan hatiMu
GM7 D Bm Em A
MengasihiMu, seumur hidupku s'lamanya.
Chorus
A DM7
Tiada yang lebih indah dari hadiratMu
D Bm7
Tiada yang lebih indah dari pribadiMu
Em Bm
Penuhi hatiku, penuhi jiwaku
Em
Agar tiada tempat
A
Yang tersisa bagi dunia
A DM7
Tiada yang lebih indah dari hadiratMu
D Bm7
Tiada yang lebih indah dari pribadiMu
Em Bm
Penuhi hatiku, penuhi jiwaku
Em
Agar tiada tempat yang tersisa
A
Bagi dunia, hatiku milikMu
(Ending)
DM7 GM7
Segenap hati dan jiwaku
Em A
Rindukan hadiratMu
Am B7 Em
Menyenangkan hatiMu
GM7 D Bm Em A
MengasihiMu, seumur hidupku s'lamanya
Ikuti Saluran WhatsApp Tribun Manado dan Google News Tribun Manado untuk pembaharuan lebih lanjut tentang berita populer lainnya.
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.