Manado Sulawesi Utara
Bus Rongsokan di Depan Rumah Dinas Wali Kota Manado Sulawesi Utara Sudah Hilang
"Itu bagus, sudah sekian lama bus berada d isitu dan merusak pemandangan," jelasnya, Sabtu (3/7/2024).
Penulis: Rhendi Umar | Editor: Isvara Savitri
TRIBUNMANADO.CO.ID, MANADO - Setelah hampir setahun berada di depan Rumah Dinas Wali Kota Manado, bus rongsokan sudah hilang.
Tak ada satu pun kepingan bus yang tertinggal.
Kini hanya sisa tanah dan batu yang sebelumnya menahan bus itu.
Menurut informasi, bus rongsokan sudah diambil dan dijual oleh warga.
Warga memotong bus menjadi beberapa bagian dengan menggunakan alat.
Setelah itu hasil potongannya di jual tempat loak.
Seorang warga Bumi Beringin, Hendra Monoarfa, memuji langkah yang dilakukan warga.
"Itu bagus, sudah sekian lama bus berada d isitu dan merusak pemandangan," jelasnya, Sabtu (3/7/2024).
Dia berharap masalah seperti ini tidak terulang kembali.
Baca juga: Kecelakaan Maut, Seorang Remaja Tewas.Korban Terserempet Bus Penumpang
Baca juga: Gempa Bumi Terkini Sabtu 3 Agustus 2024, Info BMKG Magnitudo dan Lokasinya
"Apalagi Rumah Dinas Wali Kota Manado, masa tampilannya seperti itu, ada bus rongsokan," tutur Hendra.(*)
Ikuti Saluran WhatsApp Tribun Manado dan Google News Tribun Manado untuk pembaharuan lebih lanjut tentang berita populer lainnya.
| Pekerja di Manado Berharap Upah Minimum Naik pada 2026, Harga Kebutuhan Makin Tak Masuk Akal | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Harga Bahan Pokok di Pasar Bersehati Manado Stabil, Berikut Daftarnya | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Klenteng Tiong Tan Lie Goan Swee di Manado Gelar Bakti Sosial, Gandeng PSMTI Sulut hingga GMAHK | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Pencuri Bobol Vape Store di Kairagi Manado, Aksi Pelaku Terekam CCTV | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Perhumas Muda Manado Dilantik, Farist Soeharyo Ajak Generasi Muda Sulut Ciptakan Narasi Positif | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
			
                
												      	
												      	
												      	
												      	
												      	
				
			
											
											
											
											
											
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.