Info Loker
Info Lowongan Kerja 2 Perusahaan Tambang di Sulawesi, Lulusan SMA/SMK Silahkan Mendaftar
2 perusahaan tambang buka lowongan kerja 2024 di wilayah Sulawesi, dicari banyak lulusan SMA sederajat.
TRIBUNMANADO.CO.ID - Sedang mencari info lowongan kerja perusahaan tambang?
Saat ini, ada 2 perusahaan tambang sedang membuka lowongan kerja 2024
Kedua perusahaan tambang ini berada di wilayah Sulawesi
Pada lowongan kerja 2024 ini terbuka mulai lulusan SMA sederajat
Simak berikut kualifikasi, kriteria dan dokumen yang diperlukan
1. PT Sinar Mandiri Terang - Morowali
PT Sinar Mandiri Terang membuka Lowongan Kerja Perusahaan Tambang untuk wilayah kerja di site PT Hengjaya Mineralindo, Morowali.
Lowongan Kerja itu untuk beberapa kualifikasi:
* Mechanic Service
* Mechanic Rebuild
* Mechanic Track
* Mechanic ADT
* Mechanic DT
* Mechanic Tyre
* Auto Electrician
* Welder
Kriteria
- Maksimal usia 45 tahun
- Pendidikan D3 atau pengalaman minimal 2 tahun
- Disiplin dan bertanggung jawab
- Vaksin booster
- Bersedia bekerja dengan sistem roster
Dokumen
- Surat lamaran
- CV/daftar riwayat hidup
- Pas foto 3x4 warna
- KTP dan KK
- NPWP
Lamaran Kerja berakhir 30 Juni 2024, melalui bit.ly/STMinterview
2. PT Citra Palu Minerals - Kota Palu
PT Citra Palu Minerals (CPM) membuka Lowongan Kerja Perusahaan Tambang untuk kualifikasi:
Kriteria Operator Mobile Crane
* Pengalaman di bidang yang sama
* Pengetahuan tentang mobil crane dan prosedur keselamatan
* Mampu bekerja tim dan berkomunikasi baik
* Pendidikan terakhir minimal SMA/SMK sederajat
* Memiliki sertifikat yang relevan dengan Operator Mobile Crane
* Memiliki SIO Mobile Crane
Kualifikasi Operator Crane:
* Pendidikan minimal SMA/SMK sederajat
* Memiliki pengalaman kerja di bidang yang sama
* Teliti, bertanggung jawab, disiplin dan komunikatif
* Memiliki keterampilan komunikasi yang baik
* Mampu fokus pada pekerjaan
* Memiliki SIO Crane
Dokumen
- Foto berwarna 4x6 satu lembar
- Daftar riwayat hidup
- Surat lamaran kerja
- FC KTP dan ijazah
- Sertifikat Vaksin Covid-19 dossi 2
- FC Sertifikat training dan bebas Napza
Lamaran Kerja berakhir 28 Juni 2024.
Berkas dikirim ke recruitment@citrapalu.com dengan format PDF dan subjek sesuai posisi dilamar.
Pelamar juga harus mengisi data di recruitment.citrapaluminerals.com
(*)
Ikuti Saluran WhatsApp Tribun Manado dan Google News Tribun Manado untuk pembaharuan lebih lanjut tentang berita populer lainnya.
Artikel ini telah tayang di TribunNewsmaker.com
| Info Loker Desember 2024: 30 Perusahaan Buka Lowongan Kerja di Job Fair |
|
|---|
| Lowongan Kerja BPJS Kesehatan Pegawai Tetap, Lulusan S1 atau D4, Ini Kualifikasinya |
|
|---|
| Lowongan Kerja BUMN Bank Mandiri, Penempatan di Bali dan Nusa Tenggara, Ini Deskripsi Pekerjaannya |
|
|---|
| Lowongan Kerja Bank Mandiri, Penempatan di Sulawesi dan Maluku untuk Lulusan SMA, Diploma hingga S1 |
|
|---|
| Info Lowongan Kerja LPDP untuk Mengisi 13 Posisi Ini, Fresh Graduate Silahkan Daftar |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/Info-Lowongan-Kerja-2-Perusahaan-Tambang-di-Sulawesi-Lulusan-SMASMK-Silahkan-Mendaftar.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.