Lirik Lagu
Lirik Lagu Satu Per Satu - Olanfran
Simak lirik lagu Satu Per Satu yang dinyanyikan oleh Olanfran, dirilis pada 20 Juni 2024.
TRIBUNMANADO.CO.ID - Berikut ini lirik lagu Satu Per Satu yang dinyanyikan oleh Olanfran.
Lagu ini dirilis pada 20 Juni 2024 di YouTube olanfran.
Simak lirik Satu Per Satu - Olanfran selengkapnya.
Kulihat tatap matamu seperti awal bertemu
Tak terasa olehku waktu cepat berlalu
Tuhan tolonglah aku kembalikan masa itu
Indahnya bersamamu terbalut di dalam rindu
Satu per satu pergi entah kapan kembali
Ingatlah di sini pernah kita lewati
Kenangan simpan di hati
Bila bertemu nanti pastikan tuk ulang lagi
Nikmati malam sunyi tertawa sampai pagi
Biarkan hari berganti
Ceritakan semua yang kau lalui di sana
Sampai saatnya tiba
Semoga kau dan aku berjumpa
Satu per satu pergi entah kapan kembali
Ingatlah di sini pernah kita lewati
Kenangan simpan di hati
Bila bertemu nanti pastikan tuk ulang lagi
Nikmati malam sunyi tertawa sampai pagi
Biarkan hari berganti
Itulah lirik lagu Olanfran yang berjudul Satu Per Satu.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/Lirik-Lagu-Satu-Per-Satu-Olanfran.jpg)