Lirik Lagu
Lirik Lagu Kata Kata - Duo Diodi
Simak lirik lagu Kata Kata yang dinyanyikan oleh Duo Diodi, dirilis pada 2 Juni 2024.
TRIBUNMANADO.CO.ID - Berikut ini lirik lagu Kata Kata yang dinyanyikan oleh Duo Diodi.
Lagu ini dirilis pada 2 Juni 2024 di YouTube Duo Diodi.
Simak lirik Kata Kata - Duo Diodi selengkapnya.
Pikir-pikirlah dulu sebelum bicara
Hati-hati berkata lisan terjaga
Lidah tak bertulang suara tajam
Sakit jika terdengar di telinga
Hati yang terluka
Yang tertusuk kata-kata
Akan terus membekas di dasar hati
Takkan hilang
Tapi jangan jangan maafkan
Agar hati tenang
Maaf yang terucap tak merubah masa lalu
Mungkin tak menentukan kisah yang kan datang
Lidah tak bertulang suara tajam
Sakit jika terdengar di telinga
Hati yang terluka
Yang tertusuk kata-kata
Akan terus membekas di dasar hati
Takkan hilang
Tapi jangan jangan maafkan
Agar hati tenang
Karena hati punya rasa
Karena hati punya rasa
Hati yang terluka
Yang tertusuk kata-kata
Akan terus membekas di dasar hati
Takkan hilang
Hati-hati jaga-jaga kata-kata
Hati-hati jaga-jaga
Hati-hati jaga-jaga kata-kata
Hati-hati jaga-jaga
Tapi jangan jangan maafkan
Agar hati tenang (*)
Itulah lirik lagu Duo Diodi yang berjudul Kata Kata.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/Lirik-Lagu-Kata-Kata-Duo-Diodi.jpg)