Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Lirik Lagu

Lirik Lagu Dindaku Sayang - Arief Putra

Simak lirik lagu Dindaku Sayang yang dinyanyikan oleh Arief Putra, dirilis pada 27 Mei 2024.

Tribun Manado
Lirik lagu Arief Putra berjudul Dindaku Sayang. 

TRIBUNMANADO.CO.ID - Berikut ini lirik lagu Dindaku Sayang yang dinyanyikan oleh Arief Putra.

Lagu ini dirilis pada 27 Mei 2024 di YouTube Arief Putra.

Simak lirik Dindaku Sayang - Arief Putra selengkapnya.

Indahnya bulan di malam ini
Teringat dikau dindaku sayang
Kita berdua memadu kasih
Bulan dan bintang menjadi saksi

Dindaku sayang aku merindu
Hanya namamu dalam hidupku
Jaga hatimu untuk diriku
Aku kan setia untukmu saja
Jaga hatimu untuk diriku
Aku kan setia untukmu saja

Cintaku ini tulus dan suci
Takkan terganti ke lain hati
jangan kau ragu dindaku sayang
Nyawapun rela aku berikan

Bagai pelangi di langit tinggi
Berwarna-warni indah dipandang
Begitu pula kasih sayangku
Tak akan lekang dimakan waktu

Dindaku sayang aku merindu
Hanya namamu dalam hidupku
Jaga hatimu untuk diriku
Aku kan setia untukmu saja
Jaga hatimu untuk diriku
Aku kan setia untukmu saja

Cintaku ini tulus dan suci
Takkan terganti ke lain hati
jangan kau ragu dindaku sayang
Nyawapun rela aku berikan

Bagai pelangi di langit tinggi
Berwarna-warni indah dipandang
Begitu pula kasih sayangku
Tak akan lekang dimakan waktu (*)

Itulah lirik lagu Arief Putra yang berjudul Dindaku Sayang.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved