Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Doa Kristen

Doa Kristen Khusus untuk Sahabat yang Berulang Tahun

Kemanapun Engkau membawanya, izinkan dia mengerti setiap rencana Allah indah dalam hidupnya

freepik.com Image by wirestock o
Doa Syafaat Kristen 

TRIBUNMANADO.CO.ID - Berikut ini contoh Doa Kristen.

Doa Kristen untuk Ulang Tahun Sahabat

Tuhan Yesus, terima kasih untuk berkat dan anugerahMu yang nyata dan sempurna

Bapa, dihari ini kami bersyukur, sebab usia setahun lagi telah Engkau tambahkan untuk sahabat hamba

Kiranya di hari ulang tahunnya ini dia penuh dengan sukacita dariMu

Diberkatilah hari-harinya, pakai dia semakin dekat dengaMu dan menjadi saluran berkat Tuhan untuk orang-orang diluar sana

Jadikan dia alat dan terangMu untuk keluarganya, untuk pendidikan dan pekerjaannya

Kemanapun Engkau membawanya, izinkan dia mengerti setiap rencana Allah indah dalam hidupnya

Tambahkan selalu imannya padaMu, sehingga ia tak mudah menyerah dan berputu asa untuk setiap proses yang dialami

Inilah doa kami, jadilah seturut kehendakMu

Dalam nama Tuhan Yesus Kristeus, Haleluyah, amin. (*)

Sumber: Tribun Manado
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved