Piala Dunia 2022
Lionel Messi Gagal Penalti, Ikut Jejak Mario Kempes dan Diego Maradona, Argentina Juara Piala Dunia
Kegagalan Lionel Messi tersebut dikait-kaitkan dengan sejarah Argentina menjadi juara Piala Dunia 2022.
TRIBUNMANADO.CO.ID - Ada fakta menarik tentang timnas Argentina setelah berhasil mengalahkan Polandia.
Laga Polandia vs Argentina berakhir dengan skor 0-2.
Kemenangan Lionel Messi Cs mengantarkan Argentina meraih tiket babak 16 besar Piala Dunia 2022.
Baca juga: Penyebab Timnas Belgia Tak Lolos 16 Besar Piala Dunia 2022, Tak Hanya Hasil dari Dalam Lapangan
Pada laga tersebut Lionel Messi gagal melaksanakan tugasnya menjadi eksekutor penalti.
Lionel Messi gagal mencetak gol dari titik putih.
Kegagalan Lionel Messi tersebut pun dikait-kaitkan dengan sejarah Argentina menjadi juara Piala Dunia 2022.
Pasalnya Argentina pernah menjadi juara dunia disaat sebelumnya bintang mereka kala itu gagal mengeksekusoi penalti.
Messi nyaris merugikan Timnas Argentina lantaran gagal mencetak gol melalui titik penalti ketika laga masih menunjukkan skor 0-0.
Padahal merujuk kepada skenario, Timnas Argentina wajib menang jika ingin lolos ke babak 16 besar.
Untungnya, La Albiceleste, julukan Argentina, memetik tiga poin berkat gol Alexis Mac Allister dan Julian Alvarez.
Kegagalan Lionel Messi mengeksekusi tendangan 12 yard mendadak menjadi bahan perbincangan.
Tak sedikit Lionel Messi menjadi bahan olok-olokan di jagad media sosial.
Namun ada pula netizen yang justru merasa bersyukur dengan kegagalan pemain Paris Saint-Germain (PSG) ini.
Pasalnya dirangkum dari data @alimo_philip, ada kesamaan soal Lionel Messi gagal menembak penalti dengan kejayaan Timnas Argentina menjadi juara Piala Dunia edisi 1978 dan 1986.
Hasil Malaysia vs Thailand di Piala AFF 2022, Faisal Halim Bawa Harimau Malaya Menuju Final |
![]() |
---|
Kylian Mbappe Mengaku ke Lionel Messi Kalah dan Sudah Memberi Ucapan Selamat |
![]() |
---|
Gol Salto Richarlison Jadi Gol Terbaik Piala Dunia 2022 Qatar |
![]() |
---|
Emi Martinez Diprotes FFF Imbas Selebrasi Boneka Mbappe, Sikap Tak Terpuji Jawara Piala Dunia 2022 |
![]() |
---|
Kisah Fans Berat Argentina Asal Sulawesi Barat, Puasa hingga Jalan Kaki 7 Kilometer Demi Messi CS |
![]() |
---|