Gempa Bumi
Gempa Magnitudo 5.1 SR Guncang Maluku Info BMKG, Tidak Berpotensi Tsunami
Info BMKG gempa bumi magnitudo 5.1 SR di wilayah Maluku Tenggara, Rabu (21/9/2022). Jarak episenter gempa 178 km dari arah Barat Daya Maluku Tenggara.
Penulis: Frandi Piring | Editor: Frandi Piring
TRIBUNMANADO.CO.ID - Info gempa bumi magnitudo 5.1 SR mengguncang wilayah Maluku Tenggara, Rabu (21/9/2022).
BMKG melaporkan, guncangan gempa berpusat di laut dengan kedalaman 59 km.
Jarak episenter gempa 178 km dari arah Barat Daya Maluku Tenggara.
BMKG menambahkan gempa tidak berpotensi tsunami.
"#Gempa Mag:5.1, 21-Sep-22 18:57:53 WIB, Lok:6.06 LS,131.18 BT (178 km BaratDaya MALUKUTENGGARA), Kedlmn:59 Km, tdk berpotensi tsunami #BMKG" lapor BMKG lewat unggahan akun twitter @infobmkg
Baca juga: Peringatan Dini Cuaca Ekstrem Kamis 22 September 2022, Info BMKG Daerah yang Harus Waspada
Baca juga: Gempa Magnitudo 5.0 SR Rabu 21 September 2022, Baru Saja Guncang di Laut, Info Terkini BMKG
Baca juga: Gempa Magnitudo 5,0 Guncang Mentawai Sumatera Barat Pagi Ini, Tidak Berpotensi Tsunami
Berikut laporan data gempa dari BMKG, dalam laman bmkg.go.id:
Lokasi: Gempa 178 km BaratDaya MALUKUTENGGARA
Arahan: tidak berpotensi TSUNAMI
Saran BMKG: Hati-hati terhadap gempabumi susulan yang mungkin terjadi
(TribunManado.co.id)