Film
Siapa Sangka, Gal Gadot adalah Satu Penjahat Ikonik di Dunia, Ini Kisahnya
Gal Gadot: Evil Queen adalah salah satu penjahat ikonik di dunia, dan memerankan sosok tersebut merupakan kebanggaan bagi saya.
Nama Gal Gadot tengah jadi perbincangan hangat publik seiring dengan konflik Israel-Palestina.
Hal itu lantaran model dan aktris itu mengunggah tulisan di akun Instagram pribadinya.
Pada unggahan itu, Gal Gadot mengungkapkan bahwa ia merasa patah hati dengan konflik yang terjadi.
Namun, unggahan Gal Gadot rupanya menuai banyak kritikan.
Unggahannya itu malah dinilai terlalu memihak, mengingat Israel merupakan kampung halamannya.
Hingga artikel ini ditulis, Gal Gadot tampak mematikan kolom komentarnya pada unggahan tersebut.
Bicara soal sosok Gal Gadot, ia adalah aktris yang namanya mulai melesat setelah memerankan superhero Wonder Woman.
Sebelum bermain di film Wonder Woman, ia sudah pernah membintangi sederet film yang tak kalah seru.
Berikut ini 5 film populer yang pernah dibintangi Gal Gadot selain Wonder Woman.

Baca juga: Sosok Gal Gadot Kini Perankan Karakter di Luar Zona Nyaman dalam Film Snow White
1. Fast & Furious (2009)
Fast & Furious adalah adalah seri ketiga dari seri film aksi mobil balap, The Fast and the Furious.
Film Amerika Serikat ini dirilis pada tahun 2009 silam, disutradarai oleh Justin Lin.
Para pemainnya antara lain ada Paul Walker, Vin Diesel, Michelle Rodrigues, dan tentu saja Gal Gadot.
Pada film ini Gal Gadot memerankan karakter Gisele Yashar.
Akan Tayang di TV Malam Ini, Berikut Sinopsis Film Divergent |
![]() |
---|
Tayang di Bioskop TransTV Malam Ini, Berikut Sinopsis Film Rambo: Last Blood |
![]() |
---|
Harus Kembali Berjuang di Jalanan, Berikut Sinopsis Zombieland: Double Tap |
![]() |
---|
5 Fakta Menarik Film Avatar: The Way of Water, Sajikan Teknologi Underwater Super Canggih |
![]() |
---|
Sinopsis Film Avatar: The Way of Water, Sajikan Teknologi yang Canggih dan Cerita Penuh Misteri |
![]() |
---|