Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Mengenal Lebih Dekat Rare Earth Harta Karun Lumpur Lapindo, Logam Tanah yang Berharga

Karena sifatnya yang unik REE  tidak bisa digantikan oleh komponen lainnya dalam menunjang perkembangan teknologi modern.

Editor: Shity Nurjanah
TribunJatim.com
Kabar Terbaru Lumpur Lapindo setelah 16 Tahun Tenggelamkan Porong-Sidoarjo. Kini Menjadi Harta Karun. 

3. Rare Earth sebagai bahan peralatan militer

Rare Earth berguna untuk membuat beberapa peralatan militer seperti kacamata penglihatan malam, senjata berpemandu presisi, peralatan komunikasi, peralatan GPS, baterai, dan elektronik pertahanan lainnya.

Selain itu Rare Earth dijadikan bahan utama membuat paduan yang sangat keras pada kendaraan lapis baja dan proyektil yang pecah saat terkena benturan.

4. Magnet Rare Earth digunakan dalam turbin angin.

Beberapa turbin besar membutuhkan dua ton magnet tanah jarang.

Magnet ini sangat kuat dan membuat turbin sangat efisien.

Magnet tanah jarang digunakan dalam turbin dan generator di banyak aplikasi energi alternatif.

5. Fungsi lainnya

Berikut ini rincian kandungan dalam Rare Earth dan kegunaannya:

- Lanthanum, sebagai bahan kacamata penglihatan malam

- Neodymium, sebagai bahan pencari jangkauan laser, sistem panduan, komunikasi

- Europium, sebagai bahan fluoresen dan fosfor dalam lampu dan monitor

- Erbium, sebagai bahan amplifier dalam transmisi data serat optik

- Samarium, sebagai bahan magnet permanen yang stabil pada suhu tinggi, senjata berpemandu presisi, dan bahan produksi "white noise" dalam teknologi stealth.

REE juga Terdapat di dalam Batubara

Sumber: Tribunnews
Halaman 3 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved