Liga Champions
JADWAL Liga Champions Real Madrid vs Liverpool, Peluang Menang 50-50, Memori 3 Tahun Silam
Berikut jadwal perempat final Liga Champions 2020-2021 yang akan berlangsung tengah pekan ini,adalah Real Madrid Vs Liverpool
TRIBUNMANADO.CO.ID, EROPA - Berikut jadwal perempat final Liga Champions 2020-2021 yang akan berlangsung tengah pekan ini, satu diantaranya adalah Real Madrid Vs Liverpool.
Laga Real Madrid vs Liverpool Liga Champions akan berlangsung di Alfredo Di Stefano Stadium, Rabu (7/4/2021) pukul 02.00 WIB.
Liverpool diminta untuk tidak mengandalkan satu pemain saat melawan Real Madrid di perempat final Liga Champions 2020-2021.

Kejutan sempat terjadi pada saat pengundian perempat final Liga Champions musim ini.
Dua partai beraroma laga final terjadi pada babak delapan besar kali ini.
Salah satu laga beraroma final yang terjadi adalah pertandingan antara Real Madrid dan Liverpool.
Pertandingan Real Madrid vs Liverpool sendiri merupakan ulangan final Liga Champions 2017-2018.
Saat itu, Liverpool harus merelakan trofi Si Kuping Besar kepada Real Madrid usai kalah 3-1.
Kiper Liverpool saat itu, Loris Karius, disebut-sebut menjadi biang kerok kekalahan The Reds.
Karius melakukan dua blunder fatal yang berakibat gol untuk Real Madrid pada babak kedua.
Jadwal Liga Champions Real Madrid vs Liverpool, 2 Tim Beraroma Laga Final Bertemu di Perempat Final |
![]() |
---|
PSG vs Bayern Muenchen, Kylian Mbappe Usung Misi Balas Dendam Final Liga Champions |
![]() |
---|
Chelsea Bersua FC Porto di Liga Champions, Thomas Tuchel Wajib Tengok Nasib Pilu Juventus |
![]() |
---|
Hasil Drawing Perempat Final Liga Champions: Potensi Real Madrid di Final? Berikut Jadwal Lengkapnya |
![]() |
---|
Drawing Perempat Final Liga Champions Malam Ini Pukul 18.00 WIB, Perwakilan Italia Semua Tumbang |
![]() |
---|