Terkini Nasional
Detik-detik Komodo Gigit Tangan Bocah 4 Tahun hingga Putus, Ibu Korban Kaget Lihat Kondisinya
Saat itu korban sedang bermain sendirian di teras rumah, hingga berakhir digigit komodo
"Saat ini Febianto sudah dirawat di rumah sakit Siloam Labuan Bajo," kata Ismail. (Kontributor Maumere, Nansianus Taris)
Arti Mimpi Komodo, Pertanda Baik Maupun Buruk, Ini Tafsir Lengkapnya
Setiap orang mengalami mimpi yang berbeda-beda.
Bagi sebagian orang mimpi dianggap sebagai bunga tidur.
Namun, banyak juga yang menganggap mimpi memiliki sebuah arti.
Mimpi dikejar komodo mungkin terkesan mengerikan bagi sebagian orang.
Anda perlu waspada ketika mengalami mimpi tersebut.
Menurut Primbon Jawa mimpi tersebut mimpi tersebut berarti Anda melewatkan berharga.
Tak hanya mimpi dikejar komodo, mimpi yang berhubungan dengan komodo juga memiliki arti tersendiri menurut Primbon Jawa.
Dilansir dari suar.id, berikut arti mimpi tentang komodo menurut Primbon Jawa.
1. Mimpi didatangi komodo
Beruntunglah bagi Anda yang mengalami mimpi ini.
Mimpi ini merupakan sebuah pertanda baik bagi pemimpinya.
Anda akan mengalami sebuah petualangan baru yang belum pernah Anda dapatkan sebelumnya.
Tak cuma itu, mimpi ini juga menunjukkan kalau Anda akan memetik hasil dari kerja keras yang selama ini Anda kerjakan.