Kesbangpol Kotamobagu
Kesbangpol Kotamobagu Siapkan Anggaran Rp 680 Juta untuk Banpol
Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kota Kotamobagu masih menyiapkan anggaran bantuan partai politik (Banpol)
TRIBUNMANADO.CO.ID, KOTAMOBAGU - Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kota Kotamobagu masih menyiapkan anggaran bantuan partai politik (Banpol).
Ada sepuluh partai yang akan mendapatkan dana Banpol tersebut, yaitu mereka yang mendapatkan kursi di DPRD Kotamobagu.
Suhartien Tegela Sekban Kesbangpol Kotamobagu mengatakan, anggaran yang disiapkan mencapai Rp 680, 522,900,-
"Mereka harus masukkan laporan pertanggungjawaban penggunaan anggaran Banpol tahun sebelumnya, agar bisa diproses untuk pencarian dana Banpol tahun ini," jelasnya.
Baca juga: Pemkab Bolmut Percaya BSG, Tempatkan Rp 15 Miliar Dana Deposito di Torang pe Bank
Baca juga: Bupati dan Wabup Bolsel Siap Ikut Divaksin Covid-19
Baca juga: Penetapan Calon Bupati Boltim Terpilih Terancam Molor, Ini Penyebabnya
Ia mengatakan, biasanya Parpol baru memasukkan laporan pertanggungjawaban pada akhir tahun.
Rincian anggaran akan didapatkan Parpol yaitu partai Golkar Rp 83,196,900, Nasdem Rp 136,847,600, PDI Perjuangan Rp 170,933,400, Hanura Rp 62,244,900.
Partai Gerindra Rp 23,153,900, PKB Rp 67,415,000, Demokrat Rp 48,092,600, PKS Rp 35,240,100, PPP Rp 18,362,100, dan PAN Rp 35,036,400,-
"Anggarannya sudah tertata, sebab dana Banpol kan setiap tahun ada," jelasnya. (Amg)
Baca juga: 15 Kelompok Industri Kecil Menengah Terima Bantuan dari Disperindagkop Bolsel
SUBSCRIBE YOUTUBE TRIBUN MANADO:
Kesbangpol Kotamobagu
Suhartien Tegela
besaran dana bantuan parpol
Bantuan Parpol
Kotamobagu
Sulawesi Utara
Sulut
Kota Manado
Manado
PT Bank Mandiri Taspen Buka Lowongan Kerja Terbaru, Terima Mulai Lulusan SMA, Ini Cara Daftarnya |
![]() |
---|
Heboh Ular Raksasa Panjang 15 Meter di Sekitar Makam, Ini Faktanya |
![]() |
---|
SINOPSIS Ikatan Cinta Sabtu 6 Maret 2021: Muncul Wanita Misterius, Andin Ditemukan? |
![]() |
---|
Bocoran Ikatan Cinta Malam Ini, Benarkah Sosok Wanita Misterius yang Muncul Temukan Andin? |
![]() |
---|
Ingat Artis Dina Lorenza? Sebelum Meninggal Sang Artis Mengaku Ingin Menikah Lagi, Begini Kabarnya |
![]() |
---|