Gosip Artis
Chord Lagu Radja - Seandainya, Kunci Gitar C, Mudah Dimainkan
Seandainya bila waktu dapat merubah Aku ingin ulang kisah yang pernah ada... Engkau yang pernah mengisi Cerita hidupku
TRIBUNMANADO.CO.ID - Berikut chord gitar dan lirik lagu Seandainya yang dipopulerkan oleh Radja.
Lagu ini menceritakan perasaan seseorang yang belum bisa move on dari mantan kekasihnya.
Seandainya - Radja
Verse : C
C
Engkau yang pernah mengisi
F
Cerita hidupku...
C
Engkau yang pernah
G
Memberikan aku cintamu...
C
Mengapa kini kau pergi
F
Tinggalkan diriku...
C
Setelah kau luluhkan
G
Hatiku untukmu...
Bridge :
Em Am
Aku menyayangmu
Em Am
Dan aku mencintaimu
G C
kekasihku
Reff :
C Am
Seandainya bila waktu dapat merubah
Dm G
Aku ingin ulang kisah yang pernah ada
C Am
Dan biarkan cinta basuh luka yang tersisa
Dm G
Agar ku terlupa dari rasaku yang fana
Em A
Tapi kini semua telah sirna
Dm
Bersama bayangmu
G C
Cintamu dalam hidupku woo o o ho
Intro : C
Verse :
C
Engkau yang dulu selalu
F
Ada di sisiku...
C
Engkau yang selalu bisikkan
G
Aku cintamu...
C
Mengapa kini kau pergi
F
Tinggalkan diriku...
C
Setelah kau luluhkan
G
Hatiku untukmu...
Bridge :
Em Am
Aku menyayangmu
Em Am
Dan aku mencintaimu
G C
kekasihku
Reff :
C Am
Seandainya bila waktu dapat merubah
Dm G
Aku ingin ulang kisah yang pernah ada
C Am
Dan biarkan cinta basuh luka yang tersisa
Dm G
Agar ku terlupa dari rasaku yang fana
Em A
Tapi kini semua telah sirna
Dm
Bersama bayangmu
G C
Cintamu dalam hidupku woo o o ho
Interlude : F G
Kembali ke Reff
(iam/tribunjateng.com)
Artikel ini telah tayang di Tribunjateng.com dengan judul Chord Kunci Gitar Seandainya Radja
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/chord-dan-lirik-lagu-seandainya-radja.jpg)