Info Penting
TERNYATA Ini Penyebab Merasa Ngantuk Setelah Sarapan, Alami Gangguan? Simak Penjelasannya
Ternyata sarapan itu bukan menjadi satu penyebab kita merasa ngantuk di pagi hari. Jika mengantuk mungkin anda sedang alami gangguan.
Sehingga ketika bangun, mereka membutuhkan asupan nutrisi.
Namun faktanya, masih banyak anak yang tidak sarapan pagi.
Jumlahnya bahkan mencapai 70 persen.
Oleh karena itu, edukasi tentang pentingnya sarapan terus dilakukan terhadap masyarakat.
Adapun beberapa ketentuan sarapan yang baik, antara lain sebagai berikut.
- Tidak lebih dari jam 09.00.
- Mengonsumsi sekitar 30 persen kebutuhan asupan harian anak pada waktu sarapan.
- Usahakan gizi seimbang dan mengonsumsi berbagai kelompok makanan. Misalnya, terdiri dari karbohidrat sebagai sumber energi utama, protein, sayur dan buah, serta minum air yang cukup.
(Kompas.com/Nabilla Tashandra)
Artikel ini telah tayang di TribunBali.com
https://bali.tribunnews.com/amp/2019/09/19/setelah-sarapan-justru-ngantuk-mungkin-kamu-menderita-penyakit-ini?page=all