Kabar FPI
Sosok ini Ungkap Anggota FPI Habib Jafar Shodiq Alattas Ditangkap Polisi, Caci Maki Maruf Amin
Habib Jafar ditangkap setelah diduga menghina Wakil Presiden Maruf Amin dengan menyebut kata 'Babi' dalam ceramahnya beberapa waktu lalu.
Maruf Amin mengaku telah memaafkan dan tak ingin memproses ucapan tersebut ke pihak kepolisian.
"Kalau bagi saya memang harus memaafkan orang," ujarnya di Kantor Wakil Presiden, Jalan Medan Merdeka Utara, Jakarta Pusat, Rabu (4/12/2019).
Menurutnya, video itu telah ada sejak pemilihan presiden lalu.
Ia berharap, siapa pun untuk tidak mudah menebarkan kebencian yang berlebihan.
"Kan itu narasi permusuhan, narasi kebencian, berlebihanlah."
"Menurut saya itu tidak baik. Oleh karena itu supaya tidak diulangi lagi lah yang seperti itu," harapnya.
Ketua MUI nonaktif itu mengaku enggan mempidanakan Jafar Alattas meski telah menghinanya.
"Tidak (dipolisikan), mudah-mudahan tentu dia bisa menyadari saja dan mengubah cara bernarasi."
"Jangan menyampaikan pesan yang tidak baik," tutur Maruf Amin.
Video berjudul 'Habib Jafar Shodiq bin Sholeh Alattas' menyebut KH MA'RUF AMIN Ustdz babi' itu diunggah di YouTube pada 30 November 2019 lalu.
Hasil Pemeriksaan 92 Rekening FPI dan Afiliasinya, PPATK Temukan Ada Perbuatan Lawan Hukum |
![]() |
---|
Habiburokhman Soal Dugaan Mata-mata Jerman Datangi FPI: Jangan Mau Diperalat Lagi |
![]() |
---|
Sosok Jafar Shodiq Alattas, Anggota FPI Ditangkap Karena Hina Maruf Amin Diungkap Warga |
![]() |
---|
Tito Karnavian Diklaim Dukung FPI, Haikal Hassan: Organisasi Paling Toleran Itu adalah FPI |
![]() |
---|
Debat Sengit Ketua PBNU Lawan FPI Idrus Al Habsy: Indonesia Sudah Syariah atau Belum? |
![]() |
---|