Olly Pe Tamang
Zin Debora Ramaikan Fun Walk Olly Pe Tamang di Kawasan Megamas
Fun Walk Olly Pe Tamang digelar di Kawasan Megamas Kota Manado, Sulawesi Utara, pada Sabtu (23/11/2019) pukul 06.30 Wita.

TRIBUNMANADO.CO.ID - Fun Walk Olly Pe Tamang digelar di Kawasan Megamas Kota Manado, Sulawesi Utara, pada Sabtu (23/11/2019) pukul 06.30 Wita.
Kegiatan ini diramaikan juga dengan zumba bersama Zin Debora.
Peserta yang tak mengikuti fun walk sejauh 3 kilometer mengitari kawasan Megamas bisa ikut senam zumba.
Gubernur Sulawesi Utara ikut bersama puluhan ribu peserta melakukan fun walk.
Tampak peserta antusias mengikuti fun walk dan zumba.
Gubernur Olly Dondokambey memuji penyelanggaran kegiatan yang disponsori Tribun Manado.
"Kalau bisa kegiatan seperti ini dilaksanakan setiap tahun," katanya.
Olly meminta masyarakat Sulut agar menjaga keamanan agar pembangunan berjalan lancar.
"Sulawesi Utara merupakan salah satu calon tuan rumah KTT 20 pada 2023 mendatang," ungkapnya.
Olly mengatakan ekonomi Sulut akan tumbuh 8 persen jika KTT ekonomi itu terlaksana di Sulut.
Zin Debora Ramaikan Fun Walk Olly Pe Tamang
Fun Walk Olly Pe Tamang di Kawasan Megamas
Olly Pe Tamang
fun walk sejauh 3 kilometer
tribunmanado.co.id
manado.tribunnews.com
BNI Hadirkan Layanan Buka Rekening Digital di Event Olly pe Tamang |
![]() |
---|
Puluhan Orang Bergoyang di Acara Fun Walk Olly Pe Tamang, Pemilik TFC Diberi Hadiah |
![]() |
---|
Ratusan Hadiah Dibawa Pulang Peserta Fun Walk Olly Pe Tamang |
![]() |
---|
Fun Walk Olly Pe Tamang, Gubernur Sosialisasikan KTT G-20, Sulut Kandidat Tuan Rumah |
![]() |
---|
Gubernur Olly Minta Fun Walk Olly Pe Tamang Digelar Tiap Tahun, Jadi Ajang Silahturahmi |
![]() |
---|