Berita Seleb
Bima Aryo Klarifikasi Rumor Soal Bantu Lepas Gigitan Anjing Sparta yang Serang ART Hingga Tewas
Rumor tersebut akhirnya terjawab dengan klarifikasi Bima Aryo. Bima menegaskan, pada hari kejadian itu, ia sedang tidak berada di rumah.
Hasil observasi tersebut menyatakan Sparta dan Anubis negatif rabies.
Sekarang dua anjing itu dititipkan di unit K-9 Polri.
Hal itu karena, kedua anjing tidak diperbolehkan lagi kembali ke rumah Bima, Jalan Langgar, Kelurahan Cilangkap, Kecamatan Cipayung, Jakarta Timur.
"Setelah ini mungkin anjing kita titipkan ke K-9 daerah Cibubur. Ya tidak kita kembalikan ke pemiliknya karena masih bermasalah," kata Kanit Reskrim Polsek Cipayung Iptu Budi di Puskeswan Ragunan, Jakarta Selatan, Jumat (13/9/2019).
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Bima Aryo Akhirnya Klarifikasi soal Bantu Lepas Gigitan Anjing yang Serang ART", https://entertainment.kompas.com/read/2019/09/20/074510510/bima-aryo-akhirnya-klarifikasi-soal-bantu-lepas-gigitan-anjing-yang?