Bolmong
Gempa Warga Malah Lari ke Mesjid Dekat Pantai, Pilih Minta Maaf ke Tetangga
Dalam tempo singkat, kepanikan melanda ratusan warga yang mendiami pesisir pantai Bungin di Desa Lolak, Kecamatan Lolak, Kabupaten BolmonG
TRIBUNMANADO.CO.ID - Kabar tsunami itu datangnya dari tv dan medsos.
Menyebar dari mulut ke mulut.
Dalam tempo singkat, kepanikan melanda ratusan warga yang mendiami pesisir pantai Bungin di Desa Lolak, Kecamatan Lolak, Kabupaten Bolmong, Minggu (7/7).
Warga pun berlarian keluar kampung.
Tempat yang dituju adalah bukit yang jaraknya sekira 4 kilometer.
Orang tua serta orang sakit dibopong.
Anak-anak digendong ibunya.
Dalam paniknya, banyak warga tak sempat membawa harta benda.
Yang sempat membawa pun hanya seadanya saja.
Kebanyakan surat berharga serta sedikit pakaian.
Bak koor, nama Allah disebut beramai-ramai oleh warga yang dilanda panik.
Tags
Kepanikan warga Bolmong saat gempa
Sulut Diguncang Gempa
keadaan warga di pesisir pantai pasca gempa
tribunmanado.co.id
manado.tribunnews.com
Berita Terkait :#Bolmong
Semasa Hidup Marthen Tangkere Mampu Tetapkan 37 Ranperda |
![]() |
---|
Pemkab Bolmong Genjot Proyek Infrastruktur di Era Pemilihan Ekonomi |
![]() |
---|
Bawaslu Gelar Rakor Bersama Stakeholder |
![]() |
---|
Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Bolmong Serahkan SK Mutasi Guru Agama Hindu |
![]() |
---|
Wartawan Tribun Manado Arter Rompis Juara Pertama Lomba Feature Peringatan Hut RI Diskominfo Bolmong |
![]() |
---|