Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Berita Minsel

Prabowo Minta Masyarakat Awasi Kinerja Polisi

Kapolres Minsel AKBP Winardi Prabowo mengajak para tokoh agama, tokoh masyarakat, LSM, wartawan, serta segenap elemen masyarakat untuk turut mengawasi

Penulis: Andrew_Pattymahu | Editor: Chintya Rantung
tribun manado/andrew pattymahu
Kapolres Minsel AKBP Winardi Prabowo 

Prabowo Minta Masyarakat Awasi Kinerja Polisi

Laporan Wartawan Tribun Manado Andrew Alexander Pattymahu

TRIBUNMANADO.CO.ID- Kinerja Polres Minahasa Selatan (Minsel) tak lepas dari sorotan masyarakat. Laporan masyarakat yang masuk di Polres Minsel terkait kinerja polisi akan menjadi bahan masukan agar kedepan polisi dapat berbenah.

Kapolres Minsel AKBP Winardi Prabowo mengajak para tokoh agama, tokoh masyarakat, LSM, wartawan, serta segenap elemen masyarakat untuk turut mengawasi kinerja anggota jajaran Polres Minsel.

"Berikan koreksi, kritik dan saran yang membangun untuk perbaikan Institusi Kepolisian khususnya Polres Minsel yang sama-sama kita cintai ini,” tambah Kapolres, Senin (13/5/2019).

Polres Minsel akan terus berkomitmen moral untuk mewujudkan Zona Integritas (ZI) menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM).

“Hal ini merupakan suatu kebanggaan juga menjadi pemicu semangat anggota untuk bekerja ikhlas, jujur, semangat dan bermartabat dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat," pungkas dia.

Baca: PSK Ditemukan Tewas Tanpa Busana, Leher, Kaki, dan Tangannya dalam Keadaan Terikat

Baca: Wanita 20 Tahun Diperkosa 10.800 Detik oleh 5 Pria di Depan Suaminya, Suaminya Hanya Bisa Buka Baju!

Baca: Pesan Terakhir Kasir Indomaret Sebelum Tewas Dimutilasi Oknum TNI: Aku Kangen dengar Kamu Ngaji

 

Sumber: Tribun Manado
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved