Liga 1 Indonesia
SEDANG BERLANGSUNG! Tonton Mitra Kukar vs Bhayangkara FC Live Streaming Vidio.com Lewat Hp di Sini!
Tim tuan rumah yang menelan kekalahan beruntun dalam tiga laga terakhir wajib meraih tiga poin.
Berbeda dengan Mitra Kukar yang dalam kondisi terpuruk, Bhayangkara FC datang dengan modal kemenangan atas Sriwijaya FC dalam laga terakhir mereka.
Pelatih Bhayangkara FC, Simon McMenemy, pun optimistis bisa meraih poin di markas Mitra Kukar, klub yang pernah ditanganinya itu.
"Kami akan tampil dengan tim dan permainan terbaik untuk mendapatkan poin dari Mitra Kukar," tegas pelatih asal Inggris itu.
Kepercayaan diri Simon McMenemy untuk mencuri poin di kandang Mitra Kukar memang hal yang wajar.
Tak hanya karena modal kemenangan dalam laga terakhir, tim berjulukan The Guardians itu kini berada di papan atas klasemen sementara Liga 1 2018 dengan menempati peringkat kelima.
Prediksi Susunan Pemain
Mitra Kukar (3-4-3):
Yoo Jae Hoon (kiper); Saepulloh Maulana, Mauricio Leal, Bobby Satria (belakang); Wiganda Pradika, Danny Guthrie, Bayu Pradana, Septian David Maulana (tengah); Dedi Hartono, Fernando Rodriguez, Hendra Adi Bayaw (depan)
Pelatih: Rahmad Darmawan
Bhayangkara FC (4-2-3-1):
Awan Setho (kiper); I Putu Gede, Vladimir Vujovic, Jajang Mulyana, Dani Saputra (belakang); M Hargianto Lee Yu Jun, Paulo Sergio, Adam Alis, Wahyu Subo Seto (tengah);Elio Martins (depan)
Pelatih: Simon McMenemy
Artikel ini t