Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

(HPS) Nomor NIK Beda dengan Tanggal Lahir

Halo dinas terkait. Saya mau tanya nomor NIK saya beda dengan tanggal lahir.

Penulis: Finneke | Editor: Indry Panigoro
TRIBUN MANADO/RYO NOOR
Perekaman data KTP el 

TRIBUNMANADO.CO.ID, MANADO - Halo dinas terkait.

Saya mau tanya nomor NIK saya beda dengan tanggal lahir.

Apakah bisa diubah? Soalnya saya mengajukan ke pihak kredit ditolak dengan alasan NIK beda dengan tanggal lahir.

Mohon bantuannya.

Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Manado, Julises Oehlers

Silakan datang ke kantor, kami akan memproses kekeliruan data yang terjadi.

Biasanya proses perubahan data menunggu 1x24 jam.

Sumber: Tribun Manado
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved