Pemkot Manado Perdakan Tindakan Kepada Pengiring Jenazah Anarkis
Pemerintah Kota Manado mengakomodir keluhan warga terkait pengiring jenazah anarkis yang meresahkan.
Laporan Wartawan Tribun Manado, Finneke Wolajan
TRIBUNMANADO.CO.ID, MANADO - Pemerintah Kota Manado mengakomodir keluhan warga terkait pengiring jenazah anarkis yang meresahkan. Pemkot telah memasukan hal ini dalam draf ranperda trantib.
"Sudah kami masukan ke dalam draf rancangan perda trantib. Mudah-mudahan dalam waktu dekat perda tersebut sudah bisa selesai," ujar Kepala Bagian Hukum, Yanti Putri.
Kasatpol PP Manado, Xaverius Runtuwene mengatakan, pihaknya siap menjalankan perda jika aturan soal penertiban rombongan pengiring jenazah tersebut. Ia pun membenarkan keluhan warga telah masuk dalam draf ranperda tantrib.
"Sudah banyak warga yang mengeluh. Kami berharap kesadaran warga untuk saling menjaga keamanan dan ketertiban di jalanan. Apalagi ini dalam suasana berduka," ujarnya.
Jika draf ini telah menjadi perda, Pemkot Manado segera menyosialisasikan hal itu kepada masyarakat. Ini agar semua masyarakat tahu soal aturan ini dan bisa menjalankannya.
Sering Berpakaian Seksi dan Tak Pamit, Suami Bacok Istri Hingga Tewas, Rebut Parang dari Korban |
![]() |
---|
Gempa Bumi Senin (19/04/21) Tadi Siang, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami, Ini Magnitudo dan Lokasinya |
![]() |
---|
Sosok Mbak Tutut Putri Sulung Soeharto, Pernah Jadi Menteri, Masuk Daftar Orang Terkaya di Indonesia |
![]() |
---|
Cerita Sukirah, Ibu Soeharto Hidup Tersiksa bersama Suami Kertosudiro, Kabur hingga Ditolak Orangtua |
![]() |
---|
Sosok Mamiek Soeharto Putri Bungsu Soeharto, Paling Jarang Disorot, Lebih Pilih Berkebun dan Beramal |
![]() |
---|