Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Advetorial

BKKBN Sulut Gelar Pra Rakorda Program KKBPK 2018

Dengan mengambil tema, penguatan integrasi program lintas sektor di kampung KB, guna mempercepat terwujudnya kualitas sumber

Penulis: Indry Panigoro | Editor: Andrew_Pattymahu
INDRY PANIGORO
BKKBN Sulut Gelar Pra Rakorda Program KKBPK 2018 

TRIBUNMANADO.CO.ID, MANADO -- Dengan mengambil tema, penguatan integrasi program lintas sektor di kampung KB, guna  mempercepat terwujudnya kualitas sumber daya manusia.

Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Sulut mengelar Pra Rakorda program kependudukan keluarga berencana dan pembangunan keluarga (KKBPK) 2018 tingkat Sulawesi Utara (Sulut), Senin (12/0 3/2018) malam di Hotel Sintesa Peninsula Manado, Sulut.

Ketua Panitia Rakorda KKBPK Sulut, Tino Tandaju dalam sambutannya mengatakan untuk hasil dari Pra Rakorda 2018 ini untuk meningkatkan komitmen BKKBN dalam mewujudkan target sasaran 2015-2019. "Tentunya dengan digelarnya pra Rakorda ini kita komitmen yang telah kita pegang bersama bisa terwujud," kata Tino.

Sekedar diketahui, untuk pembahasan ini dilaksanakan selama 3 hari. Dan hari ini adalah jadwal untuk pelaksanaan Pra Rakorda, sebelum akhirnya masuk pada Rakorda. (ind)

Sumber: Tribun Manado
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved