Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Tribun Manado TV

(VIDEO) Pesona Waterpark Golden Lake Manado dari Langit

Simak tayangan video Waterpark Golden Lake Manado, Sulawesi Utara, yang diambil menggunakan drone.

Penulis: Alexander Pattyranie | Editor: Alexander Pattyranie

Laporan Wartawan Tribunmanado.co.id Alexander Pattyranie

TRIBUNMANADO.CO.ID, MANADO - Bingung cari tempat untuk berakhir pekan bersama keluarga tercinta Anda?

Waterpark Golden Lake, Jalan Tololiu Supit, Lembah Kelurahan Tingkulu Kecamatan Wanea, Manado, Sulawesi Utara, jadi rekomendasi untuk Anda.

Berbagai wahana dapat dinikmati sepuasnya dengan harga tiket masuk terjangkau.

Waterpark Golden Lake juga memiliki foodcourt, banyak tenan menyediakan beragam menu makanan dan minuman dengan harga murah.

Sebelum mencobanya, simak dahulu tayangan video Tribunmanado.co.id di atas yang diambil menggunakan drone pada Rabu (3/1/2018) lalu.

Sumber: Tribun Manado
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved