Breaking News
Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Hotline Public Service

Warga Minta Polisi Razia Penggunaan Lampu Rotator

HALO Polda Sulut. Lakukan razia lampu rotator yang mengganggu dan menyilaukan mata pengemudi

Penulis: Nielton Durado | Editor: David_Kusuma
tribun manado
Satlantas Polres Minsel menggelar operasi lalu lintas di Jalan Trans Sulawesi tepatnya Desa Tumpaan, Kecamatan Tumpaan, Kabupaten Minsel, Kamis (10/8/2017). 

HALO Polda Sulut. Lakukan razia lampu rotator yang mengganggu dan menyilaukan mata pengemudi lain.
Pengirim - 085656320028

Kami Akan Gelar Operasi
TERIMA kasih. Akan segera kami lakukan operasi

Kompol Marganda Aritonang - Kasat Lantas Polresta Manado.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved