BKIPM Manado Ajak Turis asal Eropa Lepas Lobster
Turis dari Eropa ikut melepas Lobster di Daerah Perlindungan Laut (DPL), Desa Bahoi, Minahasa Utara, pada Kamis (21/9/2017)
Penulis: Nielton Durado | Editor: Aldi Ponge
TRIBUNMANADO/NIELTON DURADO
Turis dari Eropa ikut melepas Lobster di Daerah Perlindungan Laut (DPL), Desa Bahoi, Minahasa Utara, pada Kamis (21/9/2017)
Laporan Wartawan Tribun Manado Nielton Durado
TRIBUNMANADO.CO.ID, MANADO - Badan Karantina Ikan, Pengendalian Mutu dan Keamanan Hasil Perikanan (BKIPM) Kelas II Manado, menggandeng LSM Manengkel dan turis dari Eropa untuk melepas Lobster di Daerah Perlindungan Laut (DPL), Desa Bahoi, Minahasa Utara, pada Kamis (21/9/2017)
Pelepasliaran lobster ini merupakan hasil kerjasama antara Balai Pengelolaan Sumberdaya Pesisir dan Laut (BPSPL) Makasar, serta ikut disaksikan oleh perwakilan Polsek Rural Likupang.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/melepas-lobster_20170921_152755.jpg)