Breaking News
Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Tribun Manado TV

(VIDEO) Aksi Mongol Bikin Warga Terhibur, Ini Videonya

Di tengah kegaduhan warga menanti kedatangan Presiden Joko Widodo, warga dikejutkan dengan hadirnya Mongol pelawak Stand Up Commedy.

Penulis: Christian_Wayongkere | Editor: Alexander Pattyranie

Laporan Wartawan Tribun Manado, Christian Wayongkere

TRIBUNMANADO.CO.ID, TONDANO - Di tengah kegaduhan warga menanti kedatangan Presiden Joko Widodo pada perayaan Natal Nasional, di Gedung Wale Ne Tou Sasaran Tondano, Minahasa, Sulawesi Utara, Selasa (27/12/2016), warga dikejutkan dengan hadirnya Mongol pelawak Stand Up Commedy.

Kadirannya langsung membuat seluruh warga meminta berfoto bersama.

"Biar jo nda ta maso yang penting so bafoto (walau tak diizinkan masuk, tapi sudah foto bersama) dengan Mongol," ujar seorang warga.

Sayangnya karena tidak memiliki undangan Mongol tak diizinkan masuk Paspampres yang berjaga di pintu.

"Kita nimbole maso (Saya tak boleh masuk)," kata Mongol mencadai petugas yang berjaga.

Simak selengkapnya dalam tayangan video di atas.

Sumber: Tribun Manado
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved