Tribun Manado TV
(VIDEO) Mulai Hari Ini Bunyi Sirene Ambulans Jenazah dan Mobil Rujukan Sama
Mulai hari ini Dinas Kesehatan Kota Kotamobagu mulai menerapkan bunyi sirene untuk ambulans jenazah dan ambulance rujukan itu sama bunyinya.
Laporan Wartawan Tribun Manado, Handhika Dawangi
TRIBUNMANADO.CO.ID, KOTAMOBAGU - Mulai hari ini Dinas Kesehatan Kota Kotamobagu mulai menerapkan bunyi sirene untuk ambulans jenazah dan ambulance rujukan itu sama bunyinya yaitu 'hi top'.
Hal itu setelah Sosialiasi dari Sat Lantas Polres Bolmong, Rabu (7/12/2016) pagi di Aula Dinkes Kotamobagu, Sulawesi Utara.
"Ini sesuai dengan perintah Dirlantas Polda Sulut. Jadi ini akan diberlakukan di Sulut," ujar Kasat Lantas Polres Bolmong AKP Romel Pontoh.
Berita Terkait :#Tribun Manado TV
Kecelakaan Maut! Pemudik Menuju Makassar Tewas di Tempat |
![]() |
---|
(VIDEO) Syukuran KG Zaman Now di Rumah Alam Heboh |
![]() |
---|
(VIDEO) Dapatkan Potongan Harga Hingga 50 Persen untuk Menu Spesial di Nelayan Kalasey Restaurant |
![]() |
---|
(VIDEO) Jalan Alternatif Motor Lewat Jalur Tiniawangko, Bayar Rp 10 Ribu Warga Bantu Lewat Longsor |
![]() |
---|
(VIDEO) Bikin Melongo! Ditinggal Pacar Karena Tak Cantik, Wanita Ini Ubah Penampilan, Simak Hasilnya |
![]() |
---|