DPRD Bitung Janji Panggil Pimpinan PT MSM/TTN
Usai menyampaikan aspirasinya di DPRD Bitung, puluhan demonstran dari warga lingkar tambang PT MSM/TTN langsung membubarkan diri .
Penulis: Christian_Wayongkere | Editor:
TRIBUNMANADO/CHRISTIAN WAYONGKERE
Usai menyampaikan aspirasinya di DPRD Bitung, puluhan demonstran dari warga lingkar tambang PT MSM/TTN langsung membubarkan diri pulang, Rabu (24/8).
Laporan wartawan Tribun Manado Christian Wayongkere
TRIBUNMANADO.CO.ID, BITUNG - Usai menyampaikan aspirasinya di DPRD Bitung, puluhan demonstran dari warga lingkar tambang PT MSM/TTN langsung membubarkan diri pulang, Rabu (24/8).
Mereka hanya diterima oleh satu anggota dari 29 anggota DPRD Bitung Ronny Boham, di ruangg rapat paripurna gedung A DPRD Bitung.
"Kami akan menindak lanjuti aspirasi dari warga, dengan mengagendakan hearing lintas komisi untuk sama-sama membahas bersama dengan pemerintah dengan pihak perusahan," janji Ronny Boham.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/warga-lingkar-tambang-pulang_20160824_155027.jpg)