Heboh! Rekapitulasi Pemilihan Sangadi
Warga juga menghitung secara manual di secari kertas jagoan mereka untuk menghitung suara.
Penulis: Handhika Dawangi | Editor:
ISTIMEWA/HUMAS PEMKO KOTAMOBAGU
Wali Kota Kotamobagu Tatong Bara memantau pelaksanaan pemungutan suara pemilihan sangadi atau kepala desa, Sabtu (12/12).
Laporan Wartawan Tribun Manado, Handhika Dawangi
TRIBUNMANADO.CO.ID - Masyarakat Desa Mongkoinit Barat, Kecamatan Lolak antusias mengikuti Pilsang. Warga saling bersorak ketika panitia membacakan satu persatu surat suara dalam proses perhitungan.
Warga juga menghitung secara manual di secari kertas jagoan mereka untuk menghitung suara.
