Breaking News
Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Cuaca

Diperkirakan Hujan, Pagi Ini Langit Manado Cerah!

Manado cerah pagi ini! Jangan lewatkan kesempatan hari ini untuk bermalas-malasan di rumah.

Penulis: | Editor:
zoom-inlihat foto Diperkirakan Hujan, Pagi Ini Langit Manado Cerah!
TRIBUNMANADO/BUDI SUSILO
Alam Bumi Kawanua Sulawesi Utara
Laporan Wartawan Tribun Manado Anthonius Iwan Adhipraja


TRIBUNMANADO.CO.ID, MANADO
- Manado cerah pagi ini! Jangan lewatkan kesempatan hari ini untuk bermalas-malasan di rumah. Sebaliknya, gunakan kesempatan hari ini untuk membayar hutang aktivitas yang tidak bisa Anda lakukan karena cuacan hujan dalam beberapa hari yang lalu.


Hari ini langit di Manado tampak kebiruan tanpa terlihat awan mendung menggelantung seperti yang biasanya terjadi. Lakukan aktivitas Anda yang tertunda seperti misalnya mencuci kendaraan atau mengunjungi teman lama.

Cerahnya langit Manado berbanding terbalik dengan ramalan cuaca yang dilansir dari situs BBC. Manado hari ini sebenarnya diperkirakan hujan dengan suhu maksimal 30°C dan minimal  26°C, angin Barat Laut Utara 8 mph. (ton)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved