Breaking News
Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Wakil Rakyat

DPRD Minsel Tampilkan Perda di Mantos

DPRD Minsel siap menampilkan perda-perda yang membangun Minsel selama ini, dalam gelaran DPRD Expo se Sulut sejak Jumat-Minggu (14-16/10/2011).

Penulis: David_Kusuma | Editor: Andrew_Pattymahu
Laporan Wartawan Tribun Manado, David Kusuma

TRIBUNMANADO.CO.ID, AMURANG - DPRD Minsel siap menampilkan perda-perda yang membangun Minsel selama ini, dalam gelaran DPRD Expo se Sulut sejak Jumat-Minggu (14-16/10/2011) di Manado Town Square (Mantos), Manado.

Demikian dikatakan Drs Ben Watung, Sekretaris Dewan Minsel, Jumat. "Menampilkan perda-perda yang ada terkait pembangunan Minsel, serta segala sesuatu yang berhubungan dengan DPRD," ucap Watung.

Lanjutnya, pembukaan akan langsung dilakukan oleh Gubernur Sulut, Drs Sinyo H Sarundajang, dimana DPRD Minsel siap menampilkan yang terbaik.

"Pastinya akan menampilkan yang terbaik dalam DPRD Expo," ucap Watung.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved