Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Pilgub Gorontalo

Massa Padati Kantor KPU Provinsi Gorontalo

Pendukung pasangan bakal calon gubernur dan wakil gubernur Provinsi Gorontalo Danny Pomanto dan

Editor: Andrew_Pattymahu
zoom-inlihat foto Massa Padati Kantor KPU Provinsi Gorontalo
TRIBUNMANADO/SUSANTY OTODU


Laporan Susanty Otodu

TRIBUNMANADO.CO.ID, GORONTALO-
Pendukung pasangan bakal calon gubernur dan wakil gubernur Provinsi Gorontalo Danny Pomanto dan Sofyan Puhi (DPSP) memadati kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Gorontalo.

Mereka menuntut demokrasi di Gorontalo sesuai dengan prosedur dan tidak dinodai oleh oknum-oknum yang tidak bertanggung jawab.

"Kami hanya ingin demokrasi sesuai dengan prosedur dan tidak dinodai," teriak orator di depan massa dan petugas kepolisian, Sabtu (24/9/2011).

Massa juga menyatakan bahwa demokrasi di Gorontalo telah mati. Ucapan Innalilahi Wa Inna Ilaihi Roji'un dikamandangkan.
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved