Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Bulan Ramadhan

MTC Manado Persiapkan Festival Ramadhan

Dalam rangka menyambut hari raya Idul Fitri, Mega Trade Center (MTC) akan mengelar festival Ramadhan.

Editor:
Laporan Wartawan Tribun Manado Yudith Rondonuwu


TRIBUNMANADO.CO.ID, MANADO
- Dalam rangka menyambut hari raya Idul Fitri, Mega Trade Center (MTC) akan mengelar festival Ramadhan. Ada berbagai kegiatan yang akan diselenggarakan di antaranya bazar makanan dan pakaian dengan harga murah.

"Rencananya kegiatan ini akan dimulai besok. Jadi, yang mau buka puasa bisa di MTC Atrium Timur. Yang mau belanja baju-baju baru bisa juga disini," ungkap James Robert Corporate Communication and PR MTC. Selasa (2/8/2011). (dit)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved