Breaking News
Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Tsunami

ARF DiReX Pindah ke Wori

mencuat wacana memindahkan semua lokasi awal simulasi tanggap bencana di Manado ke Wori, Minut.

Penulis: | Editor:
TRIBUNMANADO.CO.ID, MANADO - Menyusul kabar menjalarnya tsunami Jepang ke Sulut, pada rapat koordinasi mendadak dipimpin langsung Gubernur Sulut SH Sarundajang, mencuat wacana memindahkan semua lokasi awal simulasi tanggap bencana di Manado ke Wori, Minut. Seperti diketahui di Manado, simulasi dilakukan juga di Pulau Siladen khususnya latihan air drop dari pesawat Cassa.

Wori dinilai menjadi pilihan yang lebih aman karena di tempat tersebut garis pantainya tidak langsung menghadap ke utara. (rob)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved