Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Dah Kayak ke McD, Pria Ini Rekam Dirinya Hadiri Acara Nikah 'Drive Thru', Netizen: Gak Sopan!

Heboh acara nikah konsep drive thru. "Lah beneran ada? Pengalaman sendiri bang? Itu gue yang nyetir pak!"

Penulis: Fransiska_Noel | Editor: Fransiska_Noel
twitter @daraprayoga_

TRIBUNMANADO.CO.ID - Pernikahan sejatinya adalah momen sakral antara dua insan yang dipersatukan Tuhan.

Bukan hanya momen mengikat janji sehidup semati, acara pernikahan seharusnya menjadi kesempatan bersilatutrahmi antar keluarga, kerabat, dan sahabat.

Tetapi sepertinya zaman sudah berubah.

Baca: Ethes, Jangan! Kelakuan Gokil Cucu Jokowi Terekam Kamera, Kaesang Sampai Lakukan Ini

Sakralnya acara pernikahan mulai mengalami pergeseran nilai.

Bukan hanya makanan cepat saji yang dijual dengan konsep 'drive thru', kini pernikahan pun sudah mulai dilakukan dengan konsep yang sama.

Seorang warganet memposting video saat dirinya dan pasangan menghadiri sebuah pernikahan dengan konsep 'drive thru'.

Tak ada bedanya dengan membeli paket makanan cepat saji di McD tanpa perlu turun dari mobil, ia dan pasangan pun menghadiri kondangan nikah tanpa perlu turun dari mobil.

Baca: Terekam Kamera, Cara Gila Melawan Dahsyatnya Badai Irma Dipertontonkan Pria Ini

Persis seperti mau pesan makanan cepat saji, ia memasuki areal lokasi pernikahan yang sudah ditata sedemikian rupa.

Disitu ada panggung dimana mempelai pengantin duduk, kemudian ada tenda besar yang dibangun di atas jalan, dimana kendaraan tamu bisa melintas.

Saat mobil sudah memasuki tenda acara, tamu dalam mobil tinggal menurunkan kaca, bersalaman dengan mempelai, sambil menyelipkan amplop berisi uang.

Baca: Ibu Negara Iriana Dihina Seperti Pelacur, Gibran Rakabuming Bereaksi! Ini Komentarnya

Momen ini hanya berlangsung sebentar saja, kemudian tamu bisa melanjutkan perjalanannya meninggalkan lokasi acara.

Berikut video yang diposting pemilik akun twitter @daraprayoga :

Sumber: Tribun Manado
Halaman 1 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved